Pages

Rabu, 30 Mei 2012

Makalah Pemikiran Pendidikan Islam masa Rasulullah


BAB 1
PENDAHULUAN
A.      Latar Belakang Masalah
Proses pendidikan sebenarnya telah berlangsung sepanjang sejarah dan berkembang sejalan dengan perkembangan sosial budaya manusia di bumi. Sumber utama pendidikan Islam yaitu Allah SAW melalui fiman-firmannya yang terdapat dalam kitab suci umat Islam yaitu Al-Quran. Sumber yang kedua ialah sunnah Nabi Muhammad SAW.  Proses pewarisan dan pengembangan budaya manusia bermula sejak Nabi Muhmmad SAW menyampaikan ajaran Allah kepada umatnya. Yang mana dari beliaulah awal mula timbulnya sejarah pendidikan Islam, Oleh sebab itu beliau menjadi tauladan yang harus diikuti.

Senin, 28 Mei 2012

Pengembangan RPP PAI


PENGEMBANGAN RPP PAI
MAKALAH
Disusun Untuk Memenuhi Tugas Semester IV
Program Strata Satu (S.1)
Mata Kuliah Pengembangan dan Inovasi Kurikulum PAI
Dosen : Dr. H. Rahmat Raharjo Syatibi, M.Ag.



 


Disusun Oleh :
                                                  1.    Ahmad Amin Mustofa       (2093695)
              2.    Aviani Nur Avivah              (2104166)
              3.    Mustaqim Nurhadi             (2103960)
              4.    Rowiyatun                         (2103965)


SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NAHDLATUL ULAMA (STAINU) KEBUMEN
2012

Selasa, 15 Mei 2012

Pencuri Terburuk


Mencuri itu buruk, tapi kata seorang ahli hikmah ada jenis pencurian yang lebih buruk lagi. Apa itu? Berbohong. Ya, tahukah kamu kalau berbohong itu termasuk jenis ‘pencurian’, mencuri akal. Malah, dibandingkan pencurian biasa, berbohong bisa lebih menyakitkan dan menyebalkan.
Memang, tidak ada orang yang senang bila kecurian. Apalagi bila barang yang dicuri adalah benda berharga kesayangan, seperti jam tangan, ponsel atau motor. Sulit rasanya untuk percaya dan menerima kenyataan kalau barang-barang itu sudah raib. Ludes disikat maling. Tapi, biasanya luka itu akan segera hilang karena memang kita sadar barang-barang itu sudah tidak ada di depan mata dan lenyap dari genggaman tangan kita.

Kusir dan Keledai

Orang Barat punya pepatah yang cukup bagus untuk kita renungkan. Kata mereka
You are what you eat
You are what you drink
You are what you think
(Kamu adalah apa yang kamu makan
Kamu adalah apa yang kamu minum
Kamu adalah apa yang kamu pikirkan)
Ya, sadar nggak sih kalau performa alias penampilan diri adalah kita sendiri yang menentukan. Mulai dari kesehatan diri, kitalah yang punya peranan. Apa yang kita makan dan minum secara alami atawa sunnatullah, pastinya punya efek buat badan kita. Orang yang terbiasa makan manis dan berlemak, badannya pasti gemuk dan rawan terkena penyakit gula. Mereka yang makan dengan teratur dan gizi yang cukup pastinya berpeluang besar untuk hidup lebih sehat.

Hidup ini hanya sekali dan sesaat, so. . Go Move On . . !!


v  Saat kita diciptakan
Rasulullah saw. yang mulia, para sahabatnya, para khalifah, para ulama, ilmuwan muslim di masa kejayaan Islam, pejuangnya dan orang-orang hebat dan mulia karena keimanan dan ketakwaan lainnya diciptakan dengan proses penciptaan yang sama. Berawal dari sel sperma yang membuahi sel telur dan atas izin Allah Swt, jadilah embrio, lalu dalam waktu tertentu tumbuh sebagai janin dan akhirnya lahir ke dunia. Bagaimana dengan para begundal macam Fir’aun, Abu Jahal, Hitler, Mussolini, George W Bush dan orang yang sejenis perilakunya dengan mereka, apakah diciptakan dari bahan yang berbeda dengan orang-orang yang mulia? Nggak. Sama, Bro. Semua manusia diciptakan sama. Bahan bakunya sama: sel sperma (air mani) dan ovum (sel telur).
Allah Swt, menyampaikan penjelasan ini dalam firmanNya (yang artinya): “Bukankah dia dahulu setetes mani yang ditumpahkan (ke dalam rahim), kemudian mani itu menjadi segumpal darah, lalu Allah menciptakannya, dan menyempurnakannya,” (QS al-Qiyaamah [75]: 37-38)

Jumat, 11 Mei 2012

muslimah si jelita

Bidadari yang Cantik Jelita

       Mereka sangat cangat cantik, memiliki suara-suara yang indah dan berakhlaq yang mulia. Mereka mengenakan pakaian yang paling bagus dan siapapun yang membicarakan diri mereka pasti akan digelitik kerinduan kepada mereka, seakan-akan dia sudah melihat secara langsung bidadari-bidadari itu. Siapapun ingin bertemu dengan mereka, ingin bersama mereka dan ingin hidup bersama mereka.
         Semuanya itu adalah anugrah dari Alloh Subhanahu wa Ta’ala yang memberikan sifat-sifat terindah kepada mereka, yaitu bidadari-bidadari surga. Alloh Subhanahu wa Ta’ala mensifati wanita-wanita penghuni surga sebagai kawa’ib, jama’ dari ka’ib yang artinya gadis-gadis remaja. Yang memiliki bentuk tubuh yang merupakan bentuk wanita  yang paling indah dan pas untuk gadis-gadis remaja. Alloh Subhanahu wa Ta’ala mensifati mereka sebagai bidadari-bidadari, karena kulit mereka yang indah dan putih bersih. Aisyah RadhiAllohu anha pernah berkata: “warna putih adalah separoh keindahan”
Bangsa Arab biasa menyanjung wanita dengan warna puith. Seorang penyair berkata:

makalah tafsir "ali imran 190-191"


BAB I
PENDAHULUAN

A.    Latar Belakang
Dalam Al-Qur’an banyak terdapatayat-ayat yang menyerukan manusia untuk memperhatikan, merenung dan memikirkan penciptaan Allah baik yang di langit, bumi maupun diantara keduanya.Diantara ayat-ayat yang menerangkan tentang hal tersebut yaitu Q.S Ali Imran ayat 190-191.
Salah satu cara mengenal dan mendekatkan diri kepada Allah adalah dengan membaca dan merenungkan ayat-ayat-Nya, serta mensyukuri apa yang terbentang di alam semesta. Allah menyuruh manusia untuk merenungkan alam, langit dan bumi.Langit yang melindungi dan bumi yang terhampar tempat manusia hidup.Juga memperhatikan pergantian siang dan malam.Semuanya itu penuh dengan ayat-ayat, tanda-tanda kebesaran Allah SWT. 

Rabu, 30 Mei 2012

Makalah Pemikiran Pendidikan Islam masa Rasulullah

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 16.46 1 komentar

BAB 1
PENDAHULUAN
A.      Latar Belakang Masalah
Proses pendidikan sebenarnya telah berlangsung sepanjang sejarah dan berkembang sejalan dengan perkembangan sosial budaya manusia di bumi. Sumber utama pendidikan Islam yaitu Allah SAW melalui fiman-firmannya yang terdapat dalam kitab suci umat Islam yaitu Al-Quran. Sumber yang kedua ialah sunnah Nabi Muhammad SAW.  Proses pewarisan dan pengembangan budaya manusia bermula sejak Nabi Muhmmad SAW menyampaikan ajaran Allah kepada umatnya. Yang mana dari beliaulah awal mula timbulnya sejarah pendidikan Islam, Oleh sebab itu beliau menjadi tauladan yang harus diikuti.

Senin, 28 Mei 2012

Pengembangan RPP PAI

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 10.55 0 komentar

PENGEMBANGAN RPP PAI
MAKALAH
Disusun Untuk Memenuhi Tugas Semester IV
Program Strata Satu (S.1)
Mata Kuliah Pengembangan dan Inovasi Kurikulum PAI
Dosen : Dr. H. Rahmat Raharjo Syatibi, M.Ag.



 


Disusun Oleh :
                                                  1.    Ahmad Amin Mustofa       (2093695)
              2.    Aviani Nur Avivah              (2104166)
              3.    Mustaqim Nurhadi             (2103960)
              4.    Rowiyatun                         (2103965)


SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NAHDLATUL ULAMA (STAINU) KEBUMEN
2012

Selasa, 15 Mei 2012

Pencuri Terburuk

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 10.01 0 komentar

Mencuri itu buruk, tapi kata seorang ahli hikmah ada jenis pencurian yang lebih buruk lagi. Apa itu? Berbohong. Ya, tahukah kamu kalau berbohong itu termasuk jenis ‘pencurian’, mencuri akal. Malah, dibandingkan pencurian biasa, berbohong bisa lebih menyakitkan dan menyebalkan.
Memang, tidak ada orang yang senang bila kecurian. Apalagi bila barang yang dicuri adalah benda berharga kesayangan, seperti jam tangan, ponsel atau motor. Sulit rasanya untuk percaya dan menerima kenyataan kalau barang-barang itu sudah raib. Ludes disikat maling. Tapi, biasanya luka itu akan segera hilang karena memang kita sadar barang-barang itu sudah tidak ada di depan mata dan lenyap dari genggaman tangan kita.

Kusir dan Keledai

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 09.57 0 komentar
Orang Barat punya pepatah yang cukup bagus untuk kita renungkan. Kata mereka
You are what you eat
You are what you drink
You are what you think
(Kamu adalah apa yang kamu makan
Kamu adalah apa yang kamu minum
Kamu adalah apa yang kamu pikirkan)
Ya, sadar nggak sih kalau performa alias penampilan diri adalah kita sendiri yang menentukan. Mulai dari kesehatan diri, kitalah yang punya peranan. Apa yang kita makan dan minum secara alami atawa sunnatullah, pastinya punya efek buat badan kita. Orang yang terbiasa makan manis dan berlemak, badannya pasti gemuk dan rawan terkena penyakit gula. Mereka yang makan dengan teratur dan gizi yang cukup pastinya berpeluang besar untuk hidup lebih sehat.

Hidup ini hanya sekali dan sesaat, so. . Go Move On . . !!

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 09.45 0 komentar

v  Saat kita diciptakan
Rasulullah saw. yang mulia, para sahabatnya, para khalifah, para ulama, ilmuwan muslim di masa kejayaan Islam, pejuangnya dan orang-orang hebat dan mulia karena keimanan dan ketakwaan lainnya diciptakan dengan proses penciptaan yang sama. Berawal dari sel sperma yang membuahi sel telur dan atas izin Allah Swt, jadilah embrio, lalu dalam waktu tertentu tumbuh sebagai janin dan akhirnya lahir ke dunia. Bagaimana dengan para begundal macam Fir’aun, Abu Jahal, Hitler, Mussolini, George W Bush dan orang yang sejenis perilakunya dengan mereka, apakah diciptakan dari bahan yang berbeda dengan orang-orang yang mulia? Nggak. Sama, Bro. Semua manusia diciptakan sama. Bahan bakunya sama: sel sperma (air mani) dan ovum (sel telur).
Allah Swt, menyampaikan penjelasan ini dalam firmanNya (yang artinya): “Bukankah dia dahulu setetes mani yang ditumpahkan (ke dalam rahim), kemudian mani itu menjadi segumpal darah, lalu Allah menciptakannya, dan menyempurnakannya,” (QS al-Qiyaamah [75]: 37-38)

Jumat, 11 Mei 2012

muslimah si jelita

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 09.42 0 komentar

Bidadari yang Cantik Jelita

       Mereka sangat cangat cantik, memiliki suara-suara yang indah dan berakhlaq yang mulia. Mereka mengenakan pakaian yang paling bagus dan siapapun yang membicarakan diri mereka pasti akan digelitik kerinduan kepada mereka, seakan-akan dia sudah melihat secara langsung bidadari-bidadari itu. Siapapun ingin bertemu dengan mereka, ingin bersama mereka dan ingin hidup bersama mereka.
         Semuanya itu adalah anugrah dari Alloh Subhanahu wa Ta’ala yang memberikan sifat-sifat terindah kepada mereka, yaitu bidadari-bidadari surga. Alloh Subhanahu wa Ta’ala mensifati wanita-wanita penghuni surga sebagai kawa’ib, jama’ dari ka’ib yang artinya gadis-gadis remaja. Yang memiliki bentuk tubuh yang merupakan bentuk wanita  yang paling indah dan pas untuk gadis-gadis remaja. Alloh Subhanahu wa Ta’ala mensifati mereka sebagai bidadari-bidadari, karena kulit mereka yang indah dan putih bersih. Aisyah RadhiAllohu anha pernah berkata: “warna putih adalah separoh keindahan”
Bangsa Arab biasa menyanjung wanita dengan warna puith. Seorang penyair berkata:

makalah tafsir "ali imran 190-191"

Diposting oleh Aviani Nur Avivah di 08.54 0 komentar

BAB I
PENDAHULUAN

A.    Latar Belakang
Dalam Al-Qur’an banyak terdapatayat-ayat yang menyerukan manusia untuk memperhatikan, merenung dan memikirkan penciptaan Allah baik yang di langit, bumi maupun diantara keduanya.Diantara ayat-ayat yang menerangkan tentang hal tersebut yaitu Q.S Ali Imran ayat 190-191.
Salah satu cara mengenal dan mendekatkan diri kepada Allah adalah dengan membaca dan merenungkan ayat-ayat-Nya, serta mensyukuri apa yang terbentang di alam semesta. Allah menyuruh manusia untuk merenungkan alam, langit dan bumi.Langit yang melindungi dan bumi yang terhampar tempat manusia hidup.Juga memperhatikan pergantian siang dan malam.Semuanya itu penuh dengan ayat-ayat, tanda-tanda kebesaran Allah SWT.